Browsing Tag

Airlangga Minta Daerah Percepat Penyerapan Anggaran COVID-19

Airlangga Minta Daerah Percepat Penyerapan Anggaran COVID-19

JAKARTA, Harnsnews.com– Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto minta pemerintah daerah mempercepat penyerapan anggaran penanganan COVID-19 dan memaksimalkan potensi daerah guna mendorong pertumbuhan ekonomi nasional. “Pemerintah daerah diharapkan dapat mempercepat penyerapan anggaran, guna memanfaatkan APBD dalam membantu masyarakat, UKM dan penanganan COVID-19. Hal ini dapat diimplementasikan melalui PEN sesuai kewenangan pemerintah daerah,” ujar Menko Airlangga […]