Dirjen PKH Pastikan Tidak Ada Kenaikan Harga Daging Sapi, APDI Batal Mogok Jualan
JAKARTA, Harnasnews – Para pedagang daging yang tergabung dalam Asosiasi Pedagag Daging Indonesia (APDI) akhirmya membatalkan rencana mogok berjualan yang sedianya dimulai pada Selasa (6/1/2026). Hal tersebut menyusul dengan Kebijakan Kementerian Pertanian yang menjamin akan stabilitas harga daging sapi di pasaran. “Setelah kami mengadakan rapat bersama Dirjen Peternakan dan Kesehatan Hewan (PKH) Kementerian Pertanian, akhirnya […]
