Browsing Tag

ikm

Kemenperin Ungkap Upaya Peningkatan Daya Saing Sektor IKM

JAKARTA, Harnasnews – Direktur Jenderal Industri Kecil, Menengah, dan Aneka (IKMA) Kemenperin Reni Yanita menyebutkan sejumlah upaya yang telah dilakukan pada 2022 dalam meningkatkan produktivitas daya saing sektor industri kecil dan menengah (IKM). “Dalam fasilitasi teknologi, Ditjen IKMA telah memfasilitasi IKM melalui program restrukturisasi, yaitu potongan harga pembelian mesin dan atau peralatan kepada IKM,” ujar […]

Pemerintah Akselerasi Penguatan UMKM dan IKM Sebagai Penggerak Ekonomi

JAKARTA, Harnasnews – Pemerintah mengakselerasi dukungan penguatan kepada Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dan Industri Kecil dan Menengah (IKM) yang berperan sebagai penggerak pemulihan ekonomi. “Kebijakan pembangunan material center merupakan salah satu wujud keberpihakan Pemerintah untuk menjamin ketersediaan bahan baku dan/atau bahan penolong bagi IKM,” kata Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto saat menyampaikan keynote pada […]

Hingga Maret 2019, Pengguna Aplikasi Lamikro Bertambah Jadi 10.023

  BOGOR, Harnasnews.com – Kementerian Koperasi dan UKM menargetkan hingga akhir tahun 2019 sebanyak 16-20 ribu pelaku usaha mikro menggunakan aplikasi Laporan Akuntansi Usaha Mikro (Lamikro). Aplikasi yang bisa didownload secara gratis itu sudah dibuat dengan berbagai kemudahan dan fleksibilitas untuk digunakan pelaku usaha mikro. Lamikro merupakan aplikasi pembukuan akuntansi sederhana untuk usaha mikro yang […]