Lalin Balik Libur Nataru Diprediksi 4 Januari, Warga Diminta Antisipasi Kemacetan
KOTA BEKASI, Harnasnews.com – Musim libur Natal 2025 dan tahun Baru 2026, angka kecelakaan menurun drastis dari tahun sebelumnya. Hal ini disampaikan Wakapolri Komjen Pol Dedi Prasetyo saat mengunjungi Jasa Marga Command Center (JMCC) di Jatiasih Kota Bekasi pada Jumat 2 Januari 2026. “Dari data yang ada dan kami analisa sampai dengan hari ini paparan […]
