Polres Tegal Gelar Apel Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Alam Hidrometeorologi Tahun 2025
Polres Tegal bersama unsur TNI 🤝 POLRI 👮♂️ BPBD 🧑🚒 organisasi kemasyarakatan 🤲 serta relawan SAR 🚑 melaksanakan Apel Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Alam Hidrometeorologi Tahun 2025. Kegiatan ini menjadi langkah nyata dalam memperkuat sinergi lintas instansi guna mengantisipasi potensi bencana akibat cuaca ekstrem 🌧️⚡. Apel kesiapsiagaan ini tidak hanya sebagai pengecekan personel dan peralatan, tetapi […]
