Browsing Category

Pemerintahan

Bupati Buka Pelatihan Berbasis Kompetensi 2023

SUMBAWA, Harnasnews – Bupati Sumbawa Drs.H.Mahmud Abdullah,, secara resmi membuka Kegiatan Pelatihan Berbasis Kompetensi (PBK) Anggaran APBD Tahun 2023 yang berlangsung di Aula LLK Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi Kabupaten Sumbawa, Senin (28/08). Kegiatan ini juga dihadiri oleh Kepala Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi Kabupaten Sumbawa Dr. Budi Prasetyo S.Sos., M.AP., serta sejumlah OPD terkait. Bupati Sumbawa […]

Kapolda Jatim Menyerap Aspirasi Warga Secara Door To Door

PASURUAN, Harnasnews - Dalam rangka mendekatkan diri dengan masyarakat dan mendengar langsung aspirasi serta keluhan yang ada di tengah-tengah masyarakat, Kapolda Jawa Timur, Irjen. Pol. Dr. Toni Harmanto, M.H. mengadakan acara "Jumat Curhat" di Kelurahan Purworejo, Kecamatan Purworejo, Kota Pasuruan pada Jumat (24/8/2023).

Kabupaten Bogor Bakal Jadi Home Base Event Indonesian Basketball League

BOGOR,  Harnasnews – Plt. Bupati Bogor, Iwan Setiawan menyambut baik rencana Klub Basket Borneo Hornbills menjadikan Kabupaten Bogor sebagai home base pada event Indonesian Basketball League (IBL). Hal ini dikatakan Iwan Setiawan saat menerima Presiden klub basket Borneo Hornbills dan jajaran manajemen lainnya, di Ruang Rapat Pendopo Bupati Bogor, Cibinong, Selasa (15/8/2023). Hadir mendampingi Plt. […]