Lulung Tolak Pansus Banjir Bergulir di Kebon Sirih

Karena, menurutnya, persoalan banjir yang menerjang wilayah Jabodetabek pada awal tahun kemarin tak bisa dilepaskan dari cuaca ekstrim.

“Sekarang ini, sebaiknya semua pihak menyumbang ide dan gagasan bagaimana Pemprov DKI mengantisipasi. Kalau ada ide solusi banjir, disampaikan saja ke Pemprov sebagai masukan. Buku pintarnya diserahkan saja. Yuk kita bareng-bareng kasih masukan gimana beresin banjir ini,” terang HLL.

Terkait dengan aksi massa dua kelompok pro dan kontra. Ketum Bamus ini pun berharap berlangsung kondusif.

“Unjuk rasa itu hak warga masyarakat, selama tidak anarkis ya silakan. Memang hak warga menyampaikan aspirasi kepada pemimpin. Tidak masalah,” ujar Legislator asal Fraksi PAN DPR RI itu. (Sof)

Leave A Reply

Your email address will not be published.