Browsing Tag

Indonesia bukan negara kecil

Sudah Saatnya Indonesia Berhenti Mengalah di Panggung Global

JAKARTA, Harnasnews – Di panggung global, Indonesia bukan negara kecil. Pasar domestik yang besar, sumber daya melimpah, dan kontribusi ekonomi yang konsisten menjadikan Indonesia selalu diperhitungkan secara angka. Namun satu pertanyaan mendasar jarang diajukan secara jujur: mengapa peran besar itu belum sepenuhnya berbuah posisi tawar yang setara? Dalam perdagangan internasional, Indonesia kerap menjadi pasar, bukan […]