Browsing Tag

Kemenkominfo: Indonesia Kembali Terima Vaksin Dalam Tiga Hari ke Depan

Kemenkominfo: Indonesia Kembali Terima Vaksin Dalam Tiga Hari ke Depan

JAKARTA, Harnasnews.com– Juru Bicara Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Dedy Permadi mengatakan Indonesia kembali menambah pasokan vaksin COVID-19 hasil kerja sama bilateral dan skema pembelian langsung dari produsen dalam tiga hari ke depan. “Semalam kita menerima kedatangan 3,4 juta dosis vaksin siap pakai Astrazeneca hasil kerja sama multilateral fasilitas Covax. Dalam waktu tiga hari ke depan, kita […]