Browsing Tag

Komnas HAM

Komnas HAM Masih Menunggu Hasil Autopsi Ulang Brigadir J

JAKARTA, Harnasnews – Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) RI mengatakan hingga saat ini lembaga tersebut masih menunggu hasil autopsi ulang Brigadir J usai dilakukan ekshumasi pada Rabu (27/7). “Kami percaya penjelasan ketua tim yang melakukan autopsi di Jambi dan melibatkan berbagai profesor dari berbagai universitas. Kami tunggu itu saja,” kata Komisioner Komnas HAM RI […]

Komnas HAM Periksa Enam Ajudan Irjen Ferdy Sambo Secara Terpisah

JAKARTA, Harnasnews – Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) RI memeriksa enam ajudan atau aide de camp (ADC) Kadiv Propam Polri nonaktif Irjen Polisi Ferdy Sambo secara terpisah. “Jadi tidak dalam satu ruangan yang sama. Ini penting agar kami mendapatkan kekayaan informasi yang dibutuhkan,” kata Komisioner Komnas HAM Mohammad Choirul Anam di Jakarta, Selasa […]

Komnas HAM Desak Polri Terapkan UU TPKS Jerat Pelaku Kejahatan Seksual

JAKARTA, Harnasnews – Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) RI mendesak Kepolisian Republik Indonesia (Polri) segera menerapkan Undang-Undang Tindak Pidana Kekerasan Seksual (TPKS) untuk menjerat pelaku kejahatan seksual. “Sudah seharusnya Polri menerapkan UU Tindak Pidana Kekerasan Seksual untuk menindak para terduga pelaku,” kata Wakil Ketua Eksternal Komnas HAM Amiruddin melalui keterangan tertulis yang diterima […]

Komnas HAM Sampaikan Perkembangan Penanganan HAM Pada PBB

JAKARTA, Harnasnews – Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) RI menyampaikan berbagai perkembangan mendasar terkait pemajuan dan penegakan hak asasi manusia di Indonesia kepada Komisioner Tinggi HAM PBB Michelle Bachelet di Jenewa, Swiss. “Termasuk menyampaikan penyelesaian beberapa kasus yang menjadi perhatian publik maupun tantangan yang sedang dihadapi,” kata Ketua Komnas HAM RI Ahmad Taufan […]

Komnas HAM: Pelabelan PKI Tanpa Peradilan Tidak Boleh Kembali Terjadi

JAKARTA, Harnasnews.com – Ketua Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) RI Ahmad Taufan Damanik mengingatkan praktik penghukuman atau pelabelan bagi orang-orang yang dituduh sebagai PKI tanpa proses peradilan tidak boleh kembali terjadi. “Pada masa orde baru banyak sekali orang tanpa proses peradilan dituduh PKI. Itu menyedihkan,” kata Ketua Komnas HAM RI Ahmad Taufan Damanik saat […]

Pangdam XVII: Komnas HAM Diiajak Melihat Kejadian di Papua Secara Riil

JAYAPURA, Harnasnews.com – Pangdam XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Teguh Muji Angkasa mengakui pihaknya telah mengajak Komnas HAM melihat berbagai kejadian di Papua secara riil. Ajakan itu diungkapkan dalam pertemuan dengan Ketua Komnas HAM Ahmad Taufan Damanik di Jayapura pada Senin (21/3/2022). Teguh mengatakan, dalam pertemuan itu tidak ada hal prinsip yang dibahas karena semuan isu yang […]

Komnas HAM Awasi Komitmen Ganjar dan Polri Jaga Kedamaian di Desa Wadas

SEMARANG, Harnasnews.com – Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) mewanti- wanti kepada Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo agar insiden di Desa Wadas, Purworejo tidak terulang untuk ketiga kalinya. Hal itu disampaikan, Komisioner Komnas HAM, Beka Ulung Hapsara ketika melakukan pertemuan langsung dengan Ganjar bersama beserta tokoh NU K.H. Imam Aziz di Semarang, Jumat (11/2/2022). “Yang […]

Sahroni Mengapresiasi Kerja Sama Propam Polri dan Komnas HAM

JAKARTA, Harnasnews.com – Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni mengapresiasi kerja sama antara Divisi Profesi dan Pengamanan (Propam) Mabes Polri dan Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) terkait penguatan pengawasan HAM di Indonesia. Sahroni menyambut baik sikap sigap Propam Polri menanggapi kritik masyarakat, dengan datang langsung ke Komnas HAM untuk menguatkan pengawasan […]

Komnas HAM Yakin Presiden Mau Dengarkan Rekomendasi TWK KPK

JAKARTA, Harnasnews.com – Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) meyakini masih ada celah bagi Presiden Joko Widodo untuk mendengarkan rekomendasi Komnas HAM dan mengambil sikap soal polemik Tes Wawasan Kebangsaan (TWK) pegawai KPK. Walaupun pimpinan KPK saat ini sudah memutuskan pemberhentian dengan hormat 56 pegawai KPK per 1 Oktober 2021 mendatang. Komisioner Komnas HAM Choirul Anam mengatakan presiden masih berwenang […]

Ketua Komnas HAM : Saya Mengutuk Tindakan Pembunuhan Dalam Tragedi Di Rutan Mako Brimob

  Jakarta,Harnasnews.com – Peristiwa tragedi kemanusiaan baru saja terjadi dengan adanya aksi kerusuhan dan penyanderaan yang dilakukan oleh para terpidana teroris terhadap anggota Polri yang sedang menjalankan tugas di Cabang Rutan Salemba di Mako Brimob, Kelapa Dua, Depok pada Selasa, 8 Mei 2018 hingga Kamis 10 Mei 2018. Dalam peristiwa tersebut, telah mengakibatkan jatuhnya korban […]