Terjerat Dugaan Korupsi Quota Haji, Mantan Menteri Agama Jadi Tersangka
JAKARTA, Harnasnews.com – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) resmi menetapkan mantan menteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas sebagai tersangka dugaan korupsi quota jamaah haji. Hal ini dikatakan Juru Bicara KPK Budi Prasetyo, di Kantor KPK pada Kamis (09/01/26) Selain itu, Budi Prasetyo juga menyampaikan bahwa ada satu tersangka lain yang ditetapkan oleh KPK yaitu IAA yang merupakan […]
