
Lanjutnya, walaupun saat ini sudah baik, namun dinas terkait harus terus berinovasi menelurkan trobosan-trobosan baru.
“Dengan menelurkan terobosan-terobosan ini kita harapkan pelayanannya akan menjadi lebih baik lagi, ” ujar dia, Kamis (08/04/21).
Ia menambahkan, pelayanan yang saat ini masih terus di optimal lagi sehingga menjadi banyak fungsi yang dapat memberikan kemudahan kepada warga pangkalpinang sehingga masyarakat menerima kenyamanan-kenyamanan tinggal di Kota Pangkalpinang. (Yudi)