Batas Wilayah Desa Berpotensi Konflik

“Adapun yang dibahas kebijakan batas wilayah, pengetahuan peta, sistem koordinat, aspek teknis dalam penataan batas wilayah, penentuan posisi dengan GPS, pelacakan batas wilayah, simulasi penetapan dan penegasan taswil, proposal batas wilayah dan studi kasus batas wilayah,” tuturnya.

Rudi berharap, pada tahun 2023 mendatang, masalah penetapan dan penegasan batas desa di Kabupaten Bogor sudah selesai dan tuntas.

“Jadi semua kasus dan konflik masalah batas wilayah tahun depan beres,” pungkasnya. (Ded)

Leave A Reply

Your email address will not be published.