Debat Pamungkas Paslon Walikota dan Wakil Walikota Bekasi Akan Disiarkan Di Televisi Nasional

 

“Sosialisasi disemua kalangan yang berpotensi  kita akan lakukan secara masif,” imbuhnya

 

Ketika ditanya terkait dengan debat pasangan calon kepada daerah yang sudah dilaksanakan selama dua kali, ketua KPU megatakan bahwa KPU akan terus lakukan evaluasi.

 

“Kita lakukan evaluasi bersama dengan tim dari masing-masing paslon, artinya, dari debat pertama dan kedua mana saja yang perlu kita perbaiki, entah dari segi materi atau audiens terus kita evaluasi,” tandasnya

 

Seperti diketahui bahwa debat paslon walikota dan wakil walikota Bekasi2018 akan diselenggarakan selama tiga (3) kali. Debat pertama dan kedua disiarkan secara live meskipun hanya di radio, namun, pada debat pamungkasnya nanti KPUD kota Bekasi akan ditayangkan di stasiun televisi nasional pada Juni mendatang.(mam)

Leave A Reply

Your email address will not be published.