Browsing Tag

kuhp 2026

Haidar Alwi: Menyerang Polri Lewat Isu KUHP–KUHAP Baru adalah Manipulasi Opini yang Gagal

JAKARTA, Harnasnews – Sejak Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) dan Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (KUHAP) baru resmi diberlakukan pada 2 Januari 2026, kritik terhadap Kepolisian Republik Indonesia tidak datang secara samar, melainkan muncul terang dan dapat ditelusuri sumbernya. Amnesty International Indonesia, Yayasan Lembaga Bantuan Hukum Indonesia (YLBHI), dan Institute for Criminal Justice Reform (ICJR) […]

KUHP Baru: Ancaman Senyap Demokrasi dan Keadilan?

Catatan Kritis atas Resiko Pembungkaman Kebebasan Berpendapat dan Kesewenang-wenangan Aparat Penegak Hukum   Oleh: Abdul Rasyid 02 Januari 2026, Indonesia resmi memberlakukan UU (Undang-Undang) Nomor 1 Tahun 2023 tentang KUHP (Kitab Undang-Undang Hukum Pidana). Pemerintah menyebutnya sebagai tonggak sejarah dekolonisasi hukum pidana, menggantikan Wetboek van Strafrecht warisan kolonial Belanda. Namun di balik narasi nasionalisme hukum KUHP […]