
Viral Bawa Sajam, Polisi Jadikan 6 Pelajar Sebagai Duta Anti Tawuran
Sekedar diketahui bahwa 6 pelajar dari SMK Bina Karya Bahana yang berlokasi di kelurahan Pekayon Jaya dan SMK N 9 Kota Bekasi diamankan oleh kepolisian karena viral membawa senjata tajam jenis celurit di wilayah Cikunir, Bekasi Selatan beberapa waktu lalu.
Barang bukti 3 bilah senjata tajam jenis celurit juga diamankan petugas dari Polsek Bekasi Selatan. (Mam)