Gerindra: Mendagri Tidak Perlu Urus Persoalan Kecil di Jakarta

Sebagai informasi instruksi Mendagri dikeluarkan setelah pemanggilan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan oleh Polda Metro jaya terkait adanya kerumunan di Petamburan beberapa waktu lalu.

“Lagipula yang menimbulkan kerumunan kan bukan Pak Anies. Untuk kerumunan dalam jumlah besar itu seharusnya sudah menjadi tugas pemerintah dalam hal ini BIN (Badan Intelegen Negara) untuk memberikan informasi sebagai langkah pencegahan. Kalau sudah terjadi mana bisa dicegah oleh Gubernur, apalagi terkait perizinannya,” tukas Inggard.

Meski begitu Inggard meminta Anies lebih waspada agar kejadian adanya kerumuman massal yang bisa berpotensi penularan wabah Covid-19 tidak terjadi lagi di Ibukota. “Kedepan Pak Anies harus berhati-hati lagi, harus ada upaya pencegahan sebelum kerumunan terjadi,” tandasnya. (sof)

Leave A Reply

Your email address will not be published.