Gerindra dan PDIP Ingatkan Anies Geber Janji Kampanye Saat Pilkada

Satu Tahun Menjelang Lengser

“Setahun itu waktu yang sangat pendek. Harus kerja cepat,” pintanya.

Pandemi yang melanda dua tahun terakhir, dikatakan politisi PDIP yang akrab didapa RHY itu diharap tidak menjadi alasan.

“Di tengah persoalan, saya kira pemda harus menjadi solusi bagi masyarakat. Berikan bantuan pada masyarakat dengan memberikan stimulus. Dengan catatan pinjaman itu harus tepat sasaran. Karena selama ini pinjaman yang diberikan tidak tepat sasaran,” katanya.

Disamping itu, banyaknya jabatan yang kosong, di BP BUMD, Kepala Bapeda,BPBJ dan Badan Aset. Hal itu perlu menjadi perhatian serius.”Jika posisi itu dibiarkan kosong, tentu akan menghambat kerja pemda. Sebab, posisi Plh atau Plt, tidak berani memgambil keputusan,” ujarnya.(SOF)

Leave A Reply

Your email address will not be published.