Kabupaten Klungkung Tingkatkan Kwalitas Dari Pelayanan Kesehatan

 

Kadis Kesehatan Kabupten Klungkung ; dr. Ni Md. Swapatni.

KLUNGKUNG ,Harnasnews.Com – Pelayanan kesehatan kepada masyarakat di Kabupaten Klungkung semakin ditingkatkan baik dari kwalitas maupun sarana dan prasarananya. Demikian pernyataan Kadis Kesehatan Kabupten Klungkung ; dr. Ni Md. Swapatni.

Seperti Rumah Sakit Pratama yang sudah beroperasi per bulan Nopemner 2017. Memang perlu ada pembenahan-pembenahan mulai dari bulan Mei 2017 sudah ada kerjasama dengan Fakultas Kedokteran Universitas Udayana sudah di support Residen Akhir lanjut specialis anak yang ditugaskan disana secara rutin.

Tenaga medis dokter umum ada 5 dokter gigi 2 walaupun sebagian masih tenaga kontrak dan tenaga PNS di dinaskan 1 karena masih dalam suasana Pilkada tidak boleh ada mutasi. Jadi dokter PNS yang ditugaskan bisa menkoordinir semua tenaga medis dengan baik ucapnya.

Rumah Sakit Pratama sekaramg digarap menjadi rumah sakit dengan fasilitas rawat inap dan UGD dan poliklinik. Yang belum bisa ditangani apabila ada tindakan operasi.

Leave A Reply

Your email address will not be published.