Headline

BERITA TERBARU

Kapolda Jatim Resmikan Sejumlah Faskes Rumah Sakit Bhayangkara di Jawa Timur

BATU,Harnasnews  – Polda Jawa Timur terus meningkatkan pelayanan di bidang kesehatan baik untuk Masyarakat umum maupun untuk personel Polri. Kali ini, Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Drs. Imam Sugianto, M.Si, bersama Kapusdokkes Polri Irjenpol dr Asep Hendradiana, Sp.An-TI,Subsp.IC (K), M.Kes meresmikan Gedung Hyperbaric Oxygen Therapy & Aesthetic Wellness dan Rumah Sakit Hasta Brata, Kota Batu. […]

Kadistan Sumbawa Minta Mentan Bangun Pabrik Pakan di Sumbawa

SUMBAWA ,Harnasnews – Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Sumbawa Ir. Ni Wayan Rusmawati meminta agar Menteri Pernian RI Andi Amran Sulaiman membangun pabrik pakan di Kabupaten Sumbawa. “Mengapa harga jagung saat ini murah. Karena belum adanya pabrik pakan di Kabupaten Sumbawa. Dan ini yang diinginkan oleh presiden dan masyarakat kabupaten Sumbawa,”ujarnya,Senin (13/5). Menurutnya, hilirisasi itu penting. […]

Tangkal Faham Radikalisme, Kejari Sumbawa Masuk Pesantren

SUMBAWA, Harnasnews – Guna menangkal faham radikalisme di sekolah maupun pesantren, Kejaksaan Negeri Sumbawa melaksanakan kegiatan Penyuluhan Hukum Jaksa Masuk Sekolah dan Pesantren. Kepala Seksi Intelijen Kejari Sumbawa Zanuar Irkham dalam sambutannya mengatakan bahwa Jaksa Masuk Sekolah (JMS) merupakan program Kejaksaan Agung RI dan jajaran korps Adhyaksa di seluruh wilayah Indonesia yang lahir berdasarkan Keputusan […]

Komunikolog: Pelarangan Jurnalisme Investigasi Tidak Sesuai Dengan Nilai Demokrasi

JAKARTA, Harnasnews – Pelarangan jurnalisme investigasi dalam draft revisi UU Penyiaran dinilai menjadi tindakan negara untuk membatasi akses informasi publik terhadap skandal korupsi kekuasaan aparat negara. Pengamat komunikasi dari Universitas Pelita Harapan, Emrus Sihombing menilai wacana larang jurnalisme Investigasi sebagai tindakan inkonstitusional pemerintah karena tidak sejalan dengan kemerdekaan mengemukakan pendapat. Menurut komunikolog ini, tindakan pelarangan […]

Seluruh Aset Dokter Dede Akan Disita Kejaksaan

SUMBAWA, Harnasnews – Kejaksaan Negeri (Kejari), Sumbawa dalam waktu dekat akan melakukan penyitaan terhadap aset mantan direktur RSUD Sumbawa dr. Dede Hasan Basri yang terlibat dalam kasus korupsi senilai Rp 1,4 miliar. Kasi Tindak Pidana Khusus (Pidsus) Kejari Sumbawa Indra Zulkarnain,SH kepada media ini ,Senin (13/5) membenarkan tentang hak tersebut. “Iya benar kami (Kejaksaan ) […]

Owner Apotek NEVA Maju Bacawabup di Pilkada Lombok Timur 2024

LOMBOK TIMUR, Harnasnews – Neva Pratiwi sebelum meniatkan diri maju di pilkada Lombok Timur 2024 adalah seorang pengusaha, ia banyak bekerja di bidang kesehatan yang bernama Apotek Neva. Perempuan yang sering di panggil Neva rupa rupanya bukan sembarang orang. Sosok muda, santai dan enerjik ini tak disangka figur yang sudah malang melintang sebagai pengusaha dan […]

Kasus Dugaan Korupsi Bumdes “Sahabat” Rp 3,2 Miliar Segera Disidangkan

SUMBAWA, Harnasnews – Dugaan Tindak Pidana Korupsi Bumdes Sahabat di Desa Semamung Kecamatan Moyo Hulu Kabupaten Sumbawa,NTB senilai Rp 3,2 miliar dengan Tersangka Putri Munira akan segera disidangkan. Kasi Tindak Pidana Khusus (Pidsus) Kejari Sumbawa Indra Zulkarnain,SH kepada media ini menyebutkan jika kasus yang melilit putri Munira akan segera disidangkan. “Dakwaannnya sudah tuntas. Dan akan […]

Komnas HAM Koordinasi dengan Pemerintah dan Masyarakat Soal Pilkada

  JAKARTA, Harnasnews – Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) mengoptimalkan koordinasi dengan pemerintah dan masyarakat untuk menciptakan Pemilihan Kepala Daerah Serentak Tahun 2024 yang bebas dari konflik sosial. Koordinator Subkomisi Pemajuan Hak Asasi Manusia Komnas HAM Anis Hidayah menjelaskan lembaganya telah menggelar diskusi dengan pemerintah pusat serta akan melakukan pemantauan prapilkada yang nantinya […]

HNN.TV

Almuni SMP BUDI UTAMA Angkatan 94-95 Gelar Reuni Dan Halal Bihalal Di Nirwana Bambu  

NGUNUT,Harnasnews - Reuni dan Halal bihalal Sekolah Menengah Tingkat Pertama SMP BUDI UTAMA angkatan 94/95 dilaksanakan di Nirwana Bambu Ngunut Tulungagung 28 April 2024. Turut hadir dalam acara tersebut antara lain Bu Utami Guru SMP BUDI UTAMA . Tuan rumah acara Reuni dan Halal bihalal  dirumah Yahman , digelar sangat meriah walaupun tidak…
Read More...

Pedagang dan Vendor Kecewa Pemkot Bekasi Serahkan Pengelolaan Pasar Jatiasih kepada PT MSA

BEKASI, Harnasnews – Pemerintah Kota Bekasi secara resmi menyerahkan pengelolaan Pasar Jatiasih kepada PT Mukti Sarana Abadi (MSA), Jumat, 5 April 2024. Koordinator Vendor Pasar Jatiasih, Paskah Ria Pakpahan heran mengapa Pemkot Bekasi justru menyerahkan pengelolaan Pasar Jatiasih kepada PT MSA. "PT MSA masih tersangkut masalah. Kenapa bisa…
Read More...