Headline

BERITA TERBARU

Komnas HAM Koordinasi dengan Pemerintah dan Masyarakat Soal Pilkada

  JAKARTA, Harnasnews – Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) mengoptimalkan koordinasi dengan pemerintah dan masyarakat untuk menciptakan Pemilihan Kepala Daerah Serentak Tahun 2024 yang bebas dari konflik sosial. Koordinator Subkomisi Pemajuan Hak Asasi Manusia Komnas HAM Anis Hidayah menjelaskan lembaganya telah menggelar diskusi dengan pemerintah pusat serta akan melakukan pemantauan prapilkada yang nantinya […]

KPU Siap Sampaikan 2 Draf PKPU Soal Pilkada dalam RDP Komisi II DPR

JAKARTA, Harnasnews – Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI mengungkapkan siap menyampaikan dua draf Peraturan KPU (PKPU) mengenai Pilkada dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Komisi II DPR RI. “Rancangan Peraturan KPU sudah kami siapkan dan akan kami konsultasikan dengan Komisi II DPR yang rencananya akan digelar pada Kamis, 16 Mei 2024,” kata Ketua KPU RI […]

KPU RI Gunakan Sensus untuk Verifikasi Faktual Calon Perseorangan

JAKARTA, Harnasnews – Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Hasyim Asy’ari menjelaskan bahwa tahap verifikasi faktual calon jalur perseorangan di Pilkada 2024 akan menggunakan metode sensus. “Jadi, misalkan, yang dikumpulkan 10.000 KTP, maka 10.000 nama sesuai dengan daftar dukungan itulah yang kemudian akan diverifikasi faktual oleh teman-teman KPU di daerah sesuai dengan tingkatannya masing-masing,” kata […]

F-PKS DPR minta Kemenhub Lakukan Inspeksi Keselamatan Bus Pariwisata

JAKARTA, Harnasnews – Wakil Sekretaris Fraksi PKS DPR RI Suryadi Jaya Purnama meminta Ditjen Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan (Kemenhub) untuk kembali melakukan inspeksi keselamatan (ramp check) terhadap angkutan bus pariwisata. “Kembali melakukan ramp check (inspeksi keselamatan) bus angkutan pariwisata dan angkutan antar kota antar provinsi (AKAP) dan lainnya, bekerja sama dengan Dinas Perhubungan Provinsi, Kabupaten […]

Polisi Sebut Satu WNA dan Enam WNI Diancam Hukuman Penjara 15 Tahun

KUPANG, Harnasnews – Wakil Kepala Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Timur Brigjen Pol. Awi Setiyono mengungkapkan satu warga negara asing (WNA) asal Tiongkok dan enam warga Sulawesi Tenggara terancam hukuman 15 tahun penjara atas dugaan menyelundupkan lima WNA Tiongkok ke Australia. “Mereka sudah ditetapkan sebagai tersangka dan diancam dengan Pasal 120 ayat (1) dan (2) Undang-Undang Nomor 6 […]

Menko Polhukam Terima Hasil Pembahasan RUU MK di Tingkat Panja DPR

JAKARTA, Harnasnews – Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Marsekal TNI (Purn.) Hadi Tjahjanto mewakili pemerintah menerima hasil pembahasan Rancangan Undang-Undang Mahkamah Konstitusi (RUU MK) dari panitia kerja (panja) DPR RI. RUU itu merupakan draf revisi atas Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2003 tentang Mahkamah Konstitusi. “Atas nama Pemerintah, kami menerima hasil pembahasan […]

KPK Umumkan Penyidikan Korupsi di PGN

JAKARTA, Harnasnews – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) hari ini mengumumkan telah memulai penyidikan perkara dugaan korupsi di PT. Perusahaan Gas Negara (PGN) Tbk. “Penyidikan di PGN, ya benar KPK melakukan penyidikan menyangkut perkara di Perusahaan Gas Negara,” kata Wakil Ketua KPK Alexander Marwata dalam konferensi pers di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta Selatan, Senin. Alex […]

PKS Sebut NasDem Manipulasi Data Agar Dapat Kursi Kedua

JAKARTA, Harnasnews – Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menyebut Partai NasDem telah memanipulasi data agar mendapatkan kursi kedua untuk calon anggota DPR RI Daerah Pemilihan Sumatera Selatan 2 yang diperkarakan di Mahkamah Konstitusi. Pernyataan itu disampaikan kuasa hukum PKS, Martadinata, ketika memberikan keterangan untuk perkara Nomor 275-01-05-06/PHPU.DPR-DPRD-XXII/2024 dalam sidang panel tiga perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum […]

HNN.TV

Almuni SMP BUDI UTAMA Angkatan 94-95 Gelar Reuni Dan Halal Bihalal Di Nirwana Bambu  

NGUNUT,Harnasnews - Reuni dan Halal bihalal Sekolah Menengah Tingkat Pertama SMP BUDI UTAMA angkatan 94/95 dilaksanakan di Nirwana Bambu Ngunut Tulungagung 28 April 2024. Turut hadir dalam acara tersebut antara lain Bu Utami Guru SMP BUDI UTAMA . Tuan rumah acara Reuni dan Halal bihalal  dirumah Yahman , digelar sangat meriah walaupun tidak…
Read More...

Pedagang dan Vendor Kecewa Pemkot Bekasi Serahkan Pengelolaan Pasar Jatiasih kepada PT MSA

BEKASI, Harnasnews – Pemerintah Kota Bekasi secara resmi menyerahkan pengelolaan Pasar Jatiasih kepada PT Mukti Sarana Abadi (MSA), Jumat, 5 April 2024. Koordinator Vendor Pasar Jatiasih, Paskah Ria Pakpahan heran mengapa Pemkot Bekasi justru menyerahkan pengelolaan Pasar Jatiasih kepada PT MSA. "PT MSA masih tersangkut masalah. Kenapa bisa…
Read More...